Senin, 12 Juni 2017

ANDA BERHARGA



Hidup itu seperti mata koin,
ada 2 sisi yg berbeda.
Jika kita percaya adanya siang, kita juga percaya adanya malam.

Jika kita percaya adanya airmata, kita juga harus percaya adanya kebahagiaan.

Mustahil hidup ini dapat berjalan tanpa suatu hambatan,
n a m u n dari hal inilah kita BELAJAR
UNTUK TETAP BERDIRI & BANGKIT.
Dalam perjalanan hidup ini
mungkin kita tidak pernah mengerti apa yang akan terjadi dikemudian hari, t a p i kita percaya bahwa TUHAN
akan selalu setia kepada kita,

TUHAN senantiasa menolong & menopang kita dalam segala hal.

Jangan Pernah berhenti untuk PERCAYA,
jangan pernah berhenti untuk BERSYUKUR,
s e b a b TUHAN memiliki rencana indah
melebihi dari apa yg kita pikirkan.

Siapakah yg dapat MENGGAGALKAN
RENCANA TUHAN YG SEMPURNA ?

KEHENDAK TUHAN ATAS HIDUP SESEORANG KEMUNGKINAN BISA GAGAL,
T A P I RENCANA TUHAN
TAKKAN PERNAH BISA GAGAL !!!

TUHAN dapat "MEMBALUT" kelemahan manusia dgn KUASA-NYA,
s u p a y a MENJADIKAN semua SEMPURNA adanya.

Jangan sekali² merasa tidak berharga,
Jangan sekali² meratapi kehidupan & keadaan diri kita,
Jangan sekali² melihat & menilai diri kita dgn kacamata dunia, S b a b dunia hanya melihat & menilai yg nampak dari luarnya saja,

T a p i TUHAN MELIHAT & MENILAI YG TIDAK NAMPAK OLEH MATA DUNIA.
TUHAN telah berfirman,
"engkau berharga dimataKU"

Pandanglah diri kita dengan kacamata TUHAN,
m a k a kita mengerti betapa berharganya diri kita,
s e h i n g g a  kita akan mampu TETAP BERDIRI & BANGKIT dalam menjalani kehidupan ini.

Oleh karena engkau berharga di mata-KU dan mulia, dan AKU ini mengasihi engkau.
(Yesaya 43:4a)

GOD BLESS YOU ALWAYS!


Tikala Baru, 12 Juni 2017.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

H A N Y A R I N D U

 Sesekali merenung, menggali kenangan tentang masa indah bersama ibu, itu perlu. Tiada yang bisa kita lakukan saat sedang merindukan seoran...